Tari Ambara Batik

TARI AMBARA BATIK - Lima penari dari sanggar tari Soerya Soemirat menari tarian Ambara Batik sebagai salah satu pengisi acara dalam rangka perayaan ulang tahun sanggar tari Soerya Soemirat yang ke-30 tahun. Pentas tari tersebut diadakan di Gedung Wayang Orang Sriwedari, Jumat (30/11) dan terbuka untuk umum. (Shiva Vinneza)

0 comments: